Cara Sambungkan WhatsApp Dari Hp Ke Laptop Tanpa Internet

Madurakeras.com - Bila biasa nya kita memerlukan jaringan internet untuk menghubungkan antara WhatsApp dari Hp ke prangkat Laptop/Komputer, kini kita bisa menyandingkan WhatsApp dari hp ke Laptop tersebut tanpa harus terlebih dulu menghidupkan jaringan internet nya. berbeda dengan cara sebelum nya, jika kita ingin menyandingkan WhatsApp  kita dari Hp ke Laptop harus menggunakan internet dan posisi hp kita harus selalu dalam keadaan on dan tersambung ke internet. sekarang kita tidak perlu melakukan hal itu.


WhatsApp baru saja menghadirkan fitur terbarunya yang dinamai Multi-Device, yang telah melewati pengujian selama beberapa bulan. Meski masih berstatus beta, namun fitur ini bisa menjadi solusi bagi Anda yang kehabisan kuota atau baterai smartphone namun tetap ingin berkomunikasi di WhatsApp lewat laptop ataupun PC.

Bahkan, fitur tersebut mampu menautkan sampai empat perangkat. Soal keamanan, fitur terbaru ini juga berbekal end-to-end encryption yang dimana semua data Anda yang tertuang di dalam platform WhatsApp bisa terjaga dengan aman. 

Berkat fitur tersebut, Anda juga bisa menyandingkan sampai empat perangkat sekaligus. untuk lebih jelas nya, kita simak uraian berikut.


1. Buka WhatsApp pada prangkat Smartphone


klik ion titik tiga di pojok kanan atas, lalu klik prangkat tertaut. selanjutnya akan tampil seperti gambar diatas. kalau sebelum nya kita langsung klik Tautkan Prangkat, untuk cara yang ini sedikit berbeda. kita klik yang Beta Multi Prangkat selanjut nya klik GABUNG DENGAN VERSI BETA

2. Pindai Kode QR


Seperti biasa, kita langsung pindai Kodee QR nya. sekarang kita bisa menggunakan WhatsApp web ataupun Desktop tanpa pusing memikirkan kuota di smartphone kita.

CATATAN PENTING.

Meski WhatsApp Anda telah terkoneksi tanpa jaringan internet ke perangkat PC ataupun Laptop, namun jika Anda tak membuka aplikasi WhatsApp di ponsel Anda dengan koneksi internet setelah 14 hari, maka secara otomatis WhatsApp akan memutuskan semua yang telah ditautkan.

WhatsApp juga tidak mengizinkan penggunaan fitur ini di Tablet. Selain itu, aplikasi juga enggan mengizinkan panggilan atau pesan ke perangkat yang menjalankan aplikasi versi lama. Perangkat yang terhubung tidak dapat melihat lokasi waktu nyata dan tidak dapat membuat atau melihat siaran.


Post a Comment (0)
Previous Post Next Post

Ads Inside Post