Kabakaran Di Dukuh Kupang

 Kabakaran Di Dukuh Kupang -  Senin (25/10/2021) tepatnya di Jalan Dukuh Kupang I gang Buntu nomor 51. Terjadi Kebakaran, Pemadaman api sempat berlangsung sulit lantaran gang yang sempit serta bangunan yang rapat.


Dalam Proses pemadaman api, tim Pemadam kebaran mengalami kesulitan pada saat  hendak memadamkan.  Gang perkampungan itu cukup sulit untuk di lalui oleh mobil pemadam kebakaran, pasal nya gang tersbut sangat sempit, sehingga tidak memungkinkan untuk dilalui oleh mobil pemadam kebakaran. 

Namun untuk mencegah semakin membesar nya api, tim kebakaran pun menggunakan 8 rol selang dari ujung hingga ke titik kebakaran tersebut.

Untuk mencegah api merambat ke rumah yang lain nya Tim Pemadampun harus bekerja esktra untuk memadamkan api, Mengingat lokasi rumah yang berdempatan dengan rumah yang lain nya.

Pristiwa kebakaran tersebut di duga karna ada nya konsleting listrik. Dan menurut keterangan dari anak pemilik rumah awal api berasal dari atap rumah dan pemadaman awal dilakukan warga dengan cara manual.

Tak sampai 1 jam, api pun berhasil dipadamkan. untuk melaksanakan ini, tim kebakaran menerjunkan 15 unit mobil kebakaran. pada pukul 08:47 api dinyatakan telah padam.

BACA JUGA : Misteri Tenggelam Nya Kapal Van Der Wijck


Post a Comment (0)
Previous Post Next Post

Ads Inside Post